Di bawah arahan kepemimpinan imamat lokal, dewan urusan kemasyarakatan lokal serta konsultan bait suci dan sejarah keluarga dapat bekerja bersama untuk memberikan pengalaman yang mengubah hati bagi para pemimpin opini lokal.
Jenis pengalaman ini tidak melibatkan penelitian ekstensif dan penyajian buku dengan informasi terperinci tentang beberapa generasi. Alih-alih, ini melibatkan penggunaan keahlian lokal untuk membantu para pemimpin opini memulai perjalanan sejarah keluarga mereka. Model ini serupa dengan pengalaman sejarah keluarga yang dipersonalisasi yang saat ini digunakan untuk membantu anggota Gereja.
Silakan hubungi para pemimpin imamat atau dewan urusan kemasyarakatan lokal Anda untuk informasi lebih lanjut.